Menkeu: Dunia Kembali Gelap, Imbas Dinamika Politik dan Ekonomi di Berbagai Kawasan

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 12 Desember 2024 - 07:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menggambarkan situasi dunia yang kembali gelap karena dinamika politik dan ekonomi. Foto. Dok.Hallo.Id

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menggambarkan situasi dunia yang kembali gelap karena dinamika politik dan ekonomi. Foto. Dok.Hallo.Id

 

Deltanusantara.com – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menggambarkan situasi dunia yang kembali gelap karena dinamika politik dan ekonomi.

Selain itu juga ditambah ketegangan di berbagai kawasan. Ini akan memberikan pengaruh terhadap Indonesia.

“Situasi ekonomi global sungguh saat ini terus mengalami dinamika luar biasa,”katanya. Kamis 12 Desember 2024.

Kewaspadaan tersebut meliputi situasi pada negara maju seperti Amerika Serikat (AS) selepas terpilihnya Donald Trump sebagai Presiden.

Hubungan negara maju dengan blok China dan Rusia juga menimbulkan kekhawatiran karena berkaitan dengan rantai pasok perdagangan dan komoditas.

Di sisi lain juga ada ketegangan di Timur Tengah dan gejolak pada negara Amerika Latin.

Dinamika politik security ini beri pengaruh sangat nyata terhadap tren ekonomi dunia,” jelas Sri Mulyani dalam konferensi pers APBN Kita, pada Rabu (11/12/2024).

Pada pasar keuangan, Sri Mulyani melihat ada perubahan seiring dengan ketidakpastian suku bunga acuan AS atau Fed Fund Rate (FFR).

“Kita selalu dengar sepanjang 2024 bahwa FFR akan higher for longer dan mulai turun dan sudah mulai melakuan beberapa prediksi penurunan.

Dengan munculnya dinamika politik dan sequrity global penambahan penurunan ini menjadi tertunda,” terang Sri Mulyani.

Ini membuat kebijakan fiskal dan moneter dari beberapa negara akhirnya tertahan, menunggu perkembangan terbaru.

“Semuanya harus tertunda terhenti untuk lihat perkembangan situasi politk yang mempengaruhi demand supply.

Dinamika harga maupun nilai tukar tentu ini pengaruhnya ke nilai tukar dan exchange rate,” pungkasnya.***

Penulis : Gerry

Sumber Berita : Kemenkeu

Berita Terkait

Ditengah Dinamika Ekonomi Global, Empat Bank Tergabung dalam HIMBARA Berhasil Mencetak Laba Signifikan
Cara Mendaftar Bantuan UMKM, Berikut Syarat dan Ketentuan yang Harus dilengkapi
Trend Positif BUMD PT. SEA, Penjabat Bupati Subang: Optimis Pendapatan Asli Daerah Akan Terus Meningkat
Bahlil Lahadalia Tanggapi Isu Soal Perusahaan Minyak Dunia Shell akan Tutup Bisnis SPBU di Indonesia
10 Hari Dinas di Luar Negeri, Prabowo Subianti Rindu Tanah Air Ingin Fokus Perbaiki Ekonomi Dalam Negeri
PROPAMI Bersama Universitas Baiturrahmah Tingkatkan Pemahaman Mahasiswa tentang Kompetensi Pasar Modal
Minergi Media Luncurkan Portal Tambangpost.com Dukung Hilirisasi Tambang dan Ketahanan Energi
Rilisbisnis.com Fokus Layani Publikasi Press Release di Media Ekonomi & Bisnis untuk Manajemen Reputasi

Berita Terkait

Minggu, 23 Februari 2025 - 15:39 WIB

Ditengah Dinamika Ekonomi Global, Empat Bank Tergabung dalam HIMBARA Berhasil Mencetak Laba Signifikan

Senin, 23 Desember 2024 - 13:34 WIB

Cara Mendaftar Bantuan UMKM, Berikut Syarat dan Ketentuan yang Harus dilengkapi

Jumat, 13 Desember 2024 - 19:31 WIB

Trend Positif BUMD PT. SEA, Penjabat Bupati Subang: Optimis Pendapatan Asli Daerah Akan Terus Meningkat

Kamis, 12 Desember 2024 - 07:36 WIB

Menkeu: Dunia Kembali Gelap, Imbas Dinamika Politik dan Ekonomi di Berbagai Kawasan

Selasa, 26 November 2024 - 10:20 WIB

Bahlil Lahadalia Tanggapi Isu Soal Perusahaan Minyak Dunia Shell akan Tutup Bisnis SPBU di Indonesia

Berita Terbaru