Deltanusanatra.com – Tahukan kamu bahwa kopi banyak manfaat nya bagi tubuh kita, yang pertama membantu menjaga kesehatan otak.
Kafein di dalam kopi memberikan berbagai efek positif terhadap otak, di antaranya membantu konsentrasi.
Selain itu kopi dapat meningkatkan kewaspadaan, memperbaiki suasana hati, hingga menurunkan risiko depresi.
Perlu diketahui bahwa kopi yang paling sehat adalah kopi hitam tanpa bahan tambahan lainnya, termasuk gula.
Baca Juga:
Satres Narkoba Polres Cimahi Bongkar Peredaran Narkotika Jenis Tembakau Sintesis
Bosman Mardigu dan Helmy Yahya Ditunjuk Komisaris Utama Bank BJB, Bosman: KDM Menantang Saya
Aktor Pemukulan Jurnalis Belum Terungkap, Ratusan Wartawan Gelar Unjuk Rasa
Dilansir dari WebMD, kopi hitam tanpa bahan tambahan lainnya tersebut tidak mengandung kalori atau karbohidrat, lemak, dan sodium.
Untuk meminum kopi hitam baik nya dikonsumsi saat 9.30-11.30. , yakni waktu ketika tingkat kortisol dalam tubuh mulai menurun.
Sejumlah temuan juga menyarankan untuk tidak mengonsumsi kopi hitam di atas jam tersebut karena efek kafein bisa bertahan hingga 10 jam, sehingga berpotensi mengganggu kualitas tidur.
Berikut ini 5 Manfaat Kopi untuk Kesehatan:
Baca Juga:
Silaturahmi Forum BPD Kecamatan Cisalak: Upaya Meningkatkan Sinegritas dan Kerjasama
Sertijab di Polres Subang: Enam Kapolsek dan Kabagren Berganti, Personil Berprestasi Diapresiasi
Kiki Anggota DPRD Indramayu Turun Tangan Atasi Dampak Proyek BBWSCC yang Berujung Kecelakaan
1. Mengurangi risiko terkena diabetes tipe 2.
2. Manfaat Kopi untuk Melawan kanker.
3. Menurunkan risiko demensia (pikun).
4. Melindungi tubuh dari penyakit parkinson.
Baca Juga:
5. Mencegah depresi.
Perlu diperhatikan juga, kopi jika dikonsumsi setiap hari atau terlalu banyak, kopi bisa membuat tekanan darah meningkat dan bahkan berisiko menyebabkan hipertensi.
Selain itu, konsumsi kopi berlebihan juga bisa membuat jantung berdetak lebih cepat, sehingga menimbulkan sensasi dada berbedar.***
Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi sahabat Deltanusantra.
Penulis : J Deni K/Gerry
Editor : J Deni K /Gerry
Sumber Berita : Hallodock