Kiki Anggota DPRD Indramayu Turun Tangan Atasi Dampak Proyek BBWSCC yang Berujung Kecelakaan

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 17 April 2025 - 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kiki Anggota DPRD Indramayu Turun Tangan Atasi Dampak Proyek BBWSCC yang Berujung Kecelakaan

Kiki Anggota DPRD Indramayu Turun Tangan Atasi Dampak Proyek BBWSCC yang Berujung Kecelakaan

 

Deltanusantara.com – Dampak proyek BBWS Cimanuk Cisanggarung masi terus menjadi polemik di masyarakat yang ada di desa – desa di wilayah Kecamatan Tukdana.

Warga masyarakat menilai pihak BBWSCC abai, kurang peka, dan asal jadi atas pekerjaan yang mereka lakukan, hingga berimbas pada keruksakan disekitar wilayah pengerjaan proyek.

Fakta dilapangan yang awak media temui di beberapa wilayah desa yang terkena dampak yaitu jalan desa yang dalam keadaan rusak sedang dan rusak parah.

Atas keruksakan tersebut, pihak kontraktor BBWSCC hanya sebatas melakukan pengerasan jalan saja, bahkan dibeberapa titik pasir dan batu kerikil ditumpuk begitu saja, hingga hampir menutupi separuh jalan.

Warga menilai pihak kontraktor bak membuat jebakan, pasalnya atas hal tersebut banyak peristiwa kecelakaan yang dialami warga atas pekerjaan yang asal-asalan.

Peristiwa kecelakaan, baik luka ringan dan berat yang dialami warga, kini ramai jadi perbincangan publik.

Menanggapi akan hal itu, Kiki Arindi ST, anggota DPRD Kabupaten Indramayu langsung turun ke lapangan dengan menggelar rapat RIM yang berlangsung di kantor balai Desa Cangko.

Rapat tersebut di hadiri unsur Forkopincam Tukdana, kepala desa serta unsur tokoh masyarakat.

Dalam rapat tersebut Kiki Arindi ST menegaskan bahwa dirinya akan terus mengakawal atas janji pihak kontraktor BBWSCC.

“Saya tunggu realisasinya di tahun 2025 ini, jangan hanya bicara, tolong realisasikan janjinya,”ujarnya.

Ia pun meminta kontraktor BBWSCC segera melakukan perbaikan dengan maksimal atas keruksakan yang ada.

namun bila mana hal keinginan masyarakat tidak terwujud sesuai apa yang telah di janjikan

Saya beserta para kepala desa dan pemerintahan kecamatan akan mendatangi balai BBWS untuk melakukan audensi.

Insya Allah aksi tersebut akan di lakukan pada tanggal 24 nanti di bulan April ini,”kata dia.

Kiki menyebutkan bahwa, tidak ada alasan untuk para kontraktor berdalil tidak ada anggaran untuk perbaikan.

Pertanyaan saya adalah setiap dana anggaran dari pemerintah pasti ada dana CSARnya,” tandasnya.***

 

Yuk baca artikel Deltanusantara.com lainnya di GoogleNews.

Penulis : Dna Yaya

Editor : Gerry

Berita Terkait

Drum Truk Bermuatan Tepung Amblas di Bekas Galian Pipa Gas Telah di Evakuasi 
Satres Narkoba Polres Cimahi Bongkar Peredaran Narkotika Jenis Tembakau Sintesis
Bosman Mardigu dan Helmy Yahya Ditunjuk Komisaris Utama Bank BJB, Bosman: KDM Menantang Saya
Aktor Pemukulan Jurnalis Belum Terungkap, Ratusan Wartawan Gelar Unjuk Rasa
Silaturahmi Forum BPD Kecamatan Cisalak: Upaya Meningkatkan Sinegritas dan Kerjasama
Sertijab di Polres Subang: Enam Kapolsek dan Kabagren Berganti, Personil Berprestasi Diapresiasi
Wajah Terbaru Jalan Pasteur, Pintu Gerbang Kota Bandung, Menuai Pujian Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi
Bawa Kabur Uang Para Pekerja Proyek Jalan Tol Probolinggo – Banyuwangi, Keberadaan Mandor CV. Srikandi Jatim General Contraktor Kini Dalam Pencarian 

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 19:42 WIB

Drum Truk Bermuatan Tepung Amblas di Bekas Galian Pipa Gas Telah di Evakuasi 

Sabtu, 19 April 2025 - 11:37 WIB

Satres Narkoba Polres Cimahi Bongkar Peredaran Narkotika Jenis Tembakau Sintesis

Jumat, 18 April 2025 - 20:20 WIB

Bosman Mardigu dan Helmy Yahya Ditunjuk Komisaris Utama Bank BJB, Bosman: KDM Menantang Saya

Kamis, 17 April 2025 - 16:49 WIB

Aktor Pemukulan Jurnalis Belum Terungkap, Ratusan Wartawan Gelar Unjuk Rasa

Kamis, 17 April 2025 - 16:33 WIB

Silaturahmi Forum BPD Kecamatan Cisalak: Upaya Meningkatkan Sinegritas dan Kerjasama

Berita Terbaru